Iklan

terkini

Kasat Narkoba Polres Pelabuhan Belawan Berikan Tali Asih Kepada Anak Yatim Piatu

Jumat, 11 Oktober 2019, Oktober 11, 2019 WIB Last Updated 2020-02-02T13:54:47Z
Kasat Narkoba Polres Belawan Berikan Tali Asih

Bertempat di Rumah Singgah Sahabat Polisi Polres Pelabuhan Belawan,seperti rutinitas biasanya setiap hari Jumat,Kapolres Pelabuhan Belawan melalui Kasatnarkoba Polres Pelabuhan Belawan AKP Sukarman SH memberikan tali asih kepada warga  miskin dan anak yatim piatu,Jumat (11/10/2019)

Acara yang dimulai dengan doa bersama anak yatim piatu, dilanjutkan dengan pemberian tali asih kepada anak yatim piatu dan pembagian nasi bungkus.

Selain pembagian nasi bungkus kepada warga miskin,anak yatim piatu,Jumat Berkah ini juga dilakukan pemberian nasi bungkus para abang becak yang ada di Belawan.

Saat di wawancarai Wartawan,Kasatnarkoba Polres Pelabuhan Belawan AKP Sukarman SH mengatakan,Marilah kita saling dapat berbagi.

"Berbagi itu indah,marilah kita sisihkan bagian dari rezeki kita,kegiatan seperti ini insyaallah akan terus saya lakukan,"tutup Sukarman.(vid)
Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Kasat Narkoba Polres Pelabuhan Belawan Berikan Tali Asih Kepada Anak Yatim Piatu

Terkini

Topik Populer

Iklan